Bisa Basi

October 31, 2023

Warren Buffett

Warren Edward Buffett (lahir 30 Agustus 1930) adalah seorang investor, pengusaha, dan filantropis asal Amerika Serikat. Buffett adalah komisaris, direktur utama, dan sekaligus pemegang saham terbesar di Berkshire Hathaway. Dia adalah orang terkaya ketiga di dunia tahun 2015 versi Forbes. Tahun 2012, majalah Time memasukan Buffett sebagai salah satu orang paling berpengaruh di dunia. Buffett …

Warren Buffett Read More »

Peluncuran Fatwa ETF Syariah untuk Tingkatkan Literasi Pasar Modal Syariah

Jakarta, bisabasi.id – PT Bursa Efek Indonesia (BEI) bekerja sama dengan PT Kliring Penjaminan Efek Indonesia (KPEI), PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) serta didukung oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyelenggarakan kegiatan seremoni peluncuran fatwa mengenai Exchange-Traded Fund (ETF) Syariah pada Sabtu (28/10) di Main Hall BEI dalam rangkaian acara Capital Market Summit & Expo …

Peluncuran Fatwa ETF Syariah untuk Tingkatkan Literasi Pasar Modal Syariah Read More »

Didukung Arus Kas Kuat, NAV Saratoga Capai Rp 49,8 Triliun Pada Kuartal III-2023

Jakarta, bisabasi.id – PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. (Saratoga, kode saham: SRTG) berhasil menjaga stabilitas kinerja perusahaan di tengah gejolak pasar serta dinamika ekonomi domestik dan global. Hingga kuartal III – 2023, Saratoga mencatatkan arus kas dari dividen sebesar Rp 2,9 triliun, naik 35 persen dibandingkan periode yang sama tahun lalu. Net Asset Value (NAV) Saratoga …

Didukung Arus Kas Kuat, NAV Saratoga Capai Rp 49,8 Triliun Pada Kuartal III-2023 Read More »

Minyak Dunia Terpengaruh Konfrontasi Militer AS-Iran, IPOT Rekomendasikan 3 Saham untuk Trading Minggu Ini

Jakarta, bisabasi.id – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada penutupan Jumat minggu lalu berada di level 6.758. IHSG pun melemah sebesar -1,32%. Community Lead IPOT, Angga Septianus menjelaskan pelemahan ini terpengaruh 2 sektor yang menjadi top losers pada minggu lalu yakni IDX Technology yang melemah sebesar -5,13% terpengaruh pelemahan DMMX, BUKA dan GOTO dan sektor …

Minyak Dunia Terpengaruh Konfrontasi Militer AS-Iran, IPOT Rekomendasikan 3 Saham untuk Trading Minggu Ini Read More »

Manfaatkan Ekosistem Digital, Pengusaha UMKM Bidik Omzet Rp10 Miliar Tahun 2023

Jakarta, bisabasi.id –  Di era digitalisasi saat ini, hampir semua pelaku usaha sudah mulai memanfaatkannya untuk pengembangan bisnis yang mereka jalani. Hal tersebut lah yang mendorong pelaku usaha UMKM yang bergerak di sektor kerajinan tangan prakarya ini memanfaatkan ekosistem digital untuk meningkatkan omzetnya hingga akhir tahun ini. Founder Prakarya Indonesia Saiful Anwar menjelaskan usaha yang didirikan …

Manfaatkan Ekosistem Digital, Pengusaha UMKM Bidik Omzet Rp10 Miliar Tahun 2023 Read More »

Apa itu Saham ?

Saham (stock) merupakan salah satu instrumen pasar keuangan yang paling popular. Menerbitkan saham merupakan salah satu pilihan perusahaan ketika memutuskan untuk pendanaan perusahaan. Pada sisi yang lain, saham merupakan instrument investasi yang banyak dipilih para investor karena saham mampu memberikan tingkat keuntungan yang menarik. Saham (stock) merupakan salah satu instrumen pasar keuangan yang paling popular. …

Apa itu Saham ? Read More »

BI Sambut Baik Indonesia Menjadi Anggota Organisasi Global FATF

Jakarta, bisabasi.id – Bank Indonesia (BI) menyambut baik bergabungnya Indonesia ke dalam organisasi global yang berfokus memberantas pencucian uang, pendanaan terrorisme dan pendanaan proliferasi senjata pemusnah massal, yakni Financial Action Task Force (FATF). Bergabungnya Indonesia dalam FATF menunjukkan integritas sistem keuangan yang diakui di dunia internasional yang dapat mengangkat kredibilitas Indonesia. Resminya Indonesia sebagai anggota …

BI Sambut Baik Indonesia Menjadi Anggota Organisasi Global FATF Read More »

Dirut PTFI Sebut Tembaga Bakal Jadi Mineral Masa Depan

Jakarta, bisabasi.id – Direktur Utama PT Freeport Indonesia (PTFI) Tony Wenas menilai tembaga merupakan mineral strategis yang bisa memberikan manfaat kepada Indonesia. Ia juga menyebut tembaga bisa menjadi mineral masa depan karena memegang peran kunci pada industri ekstraktif saat ini. Tony menyampaikan hal tersebut saat menjadi pembicara pada acara Investor Daily Summit 2023 bertemakan “Mineral …

Dirut PTFI Sebut Tembaga Bakal Jadi Mineral Masa Depan Read More »

Sustainable Aviation Fuel (SAF) Mengangkasa, Bioavtur Pertamina untuk Penerbangan Ramah Lingkungan

Jakarta, bisabasi.id – Pertamina dan Garuda Indonesia hari ini melaksanakan penerbangan komersil perdana menggunakan bahan bakar ramah lingkungan, Pertamina Sustainable Aviation Fuel (SAF) atau Bioavtur. Penerbangan dari Bandara Soekarno-Hatta (Tangerang) menuju Bandara Adi Soemarmo (Surakarta), dan kembali ke Jakarta dengan bahan bakar aviasi ramah lingkungan ini menjadi bukti kontribusi kolaborasi BUMN pada upaya penurunan emisi …

Sustainable Aviation Fuel (SAF) Mengangkasa, Bioavtur Pertamina untuk Penerbangan Ramah Lingkungan Read More »

Sinergi Adira Finance dan Zurich Berikan Perlindungan Lebih Bagi Pelanggan

Bandung, bisabasi.id – PT Adira Dinamika Multi Finance, Tbk. (Adira Finance) bersama PT Zurich Asuransi Indonesia, Tbk. (Zurich) mengadakan Press Conference di Mason Pine Hotel, Kota Baru Parahyangan, Bandung, Jawa Barat, pada Kamis, 26 Oktober 2023. Acara ini menandai sinergi yang terjalin selama 5 tahun antara keduanya dan mencatatkan pencapaian melindungi 2,7 juta pelanggan dalam …

Sinergi Adira Finance dan Zurich Berikan Perlindungan Lebih Bagi Pelanggan Read More »

Scroll to Top