Bisa Basi

November 22, 2023

Kuasai 61 Persen Semen Jawa Timur, SIG Perkuat Sinergi dengan Pelanggan

Jakarta, bisabasi.id – PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SMGR) menilai Jawa Timur merupakan wilayah yang memiliki potensi untuk terus berkembang. Hal ini ditunjukan dengan penjualan brand SIG di Jawa Timur mencapai 3,02 juta ton pada periode Januari hingga Oktober 2023. Sementara penguasaan pangsa pasar di Jawa Timur sebesar 61,1% pada Oktober 2023, atau meningkat 1,6% …

Kuasai 61 Persen Semen Jawa Timur, SIG Perkuat Sinergi dengan Pelanggan Read More »

Bidik Rp 500 Miliar, Indonesia Infrastructure Finance (IIF) Terbitkan Obligasi dengan Kupon Hingga 7,25 Persen

Jakarta, bisabasi.id – PT Indonesia Infrastructure Finance (IIF) secara resmi telah menerbitkan Obligasi Berkelanjutan II Indonesia Infrastructure Finance Tahap I Tahun 2023 untuk memperkuat modal kerja dalam rangka menjaring potensi pengembangan proyek infrastruktur berkelanjutan. Penerbitan obligasi berkelanjutan ini terbagi dalam 3 seri yaitu Seri A memiliki jangka waktu satu tahun dengan kupon sebesar 6,25-6,95 persen, …

Bidik Rp 500 Miliar, Indonesia Infrastructure Finance (IIF) Terbitkan Obligasi dengan Kupon Hingga 7,25 Persen Read More »

Dukung Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia, Bank Mandiri Beri Fasilitas Pembiayaan Kendaraan Listrik

Jakarta, bisabasi.id – Bank Mandiri terus mendukung pengembangan ekosistem kendaraan listrik di Indonesia, salah satunya dengan menjalin kerjasama strategis dengan Asosiasi Ekosistem Mobilitas Listrik (AEML). Kolaborasi untuk mendukung pertumbuhan yang berkelanjutan ini diwujudkan lewat penandatanganan Nota Kesepahaman antara Bank Mandiri dan AEML untuk menjalin kerjasama di bidang perbankan bagi 18 perusahaan anggota di sektor kendaraan …

Dukung Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia, Bank Mandiri Beri Fasilitas Pembiayaan Kendaraan Listrik Read More »

Scroll to Top