Bisa Basi

November 28, 2023

Belum Tertarik Investasi di IKN Nusantara, Emiten BSDE Masih Pikir-pikir

Jakarta, bisabasi.id – Emiten properti milik Grup Sinar Mas PT Bumi Serpong Damai Tbk (IDX:BSDE) masih melakukan kajian untuk membidik potensi proyek dikawasan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, Kalimantan Timur. Bahkan, manajemen BSDE sudah melakukan sejumlah pembicaraan dengan pemerintah terkait rencana pembangunan tersebut. Direktur PT Bumi Serpong Damai Tbk Fransiscus Xaverius menerangkan pemindahan pusat pemerintahan …

Belum Tertarik Investasi di IKN Nusantara, Emiten BSDE Masih Pikir-pikir Read More »

Kinerja Q3-2023 Tumbuh Positif, Emiten WIFI Fokus Garap Bisnis Infrastruktur Konektivitas & Optimisasi Java Backbone

Jakarta, bisabasi.id – Emiten teknologi PT Solusi Sinergi Digital Tbk (IDX:WIFI) mencatat sepanjang triwulan III 2023 pendapatan bersih berhasil tumbuh sebesar 24,12 persen dari Rp 304,59 miliar pada triwulan III 2022 menjadi Rp 378,08 miliar. Selain itu, Laba Bersih Perseroan tercatat meningkat secara signifikan sebesar 73.07% dari sebelumnya Rp. 13,70 Miliar pada Triwulan 3 2022 …

Kinerja Q3-2023 Tumbuh Positif, Emiten WIFI Fokus Garap Bisnis Infrastruktur Konektivitas & Optimisasi Java Backbone Read More »

BSDE Optimis Marketing Sales Tembus Rp 8,8 Triliun di Akhir 2023

Jakarta, bisabasi.id – Emiten properti milik Grup Sinar Mas PT Bumi Serpong Damai Tbk (IDX:BSDE) optimistis target prapenjualan atau marketing sales di akhir tahun 2023 yang telah dicanangkan sebesar Rp 8,8 triliun bisa direalisasikan. Mengingat data per September 2023, marketing sales sudah mencapai 77 persen atau sebesar Rp 6,75 triliun. Direktur PT Bumi Serpong Damai …

BSDE Optimis Marketing Sales Tembus Rp 8,8 Triliun di Akhir 2023 Read More »

Dorong Penerapan Prinsip GCG, KNKG Gelar Annual Report Award 2022

Jakarta, bisabasi.id – Komite Nasional Kebijakan Governansi (KNKG) kembali menyelenggarakan Annual Report Award 2022 yang ke-18. Kegiatan kali ini terselenggara berkat kerjasama dari 7 instansi penyelenggara yakni Otoritas Jasa Keuangan, Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian, Kementerian BUMN, Direktorat Jendral Pajak Kemenkeu, Bursa Efek Indonesia dan Ikatan Akuntan Indonesia. Adapun total peserta ARA 2022 kali ini sebanyak …

Dorong Penerapan Prinsip GCG, KNKG Gelar Annual Report Award 2022 Read More »

Scroll to Top