Bisa Basi

August 21, 2024

Bank Mandiri Dorong Hilirisasi Industri Lewat Kredit Manufaktur

Jakarta, Bisabasi.id – Bank Mandiri, sebagai salah satu agen pembangunan dan BUMN terus menunjukkan komitmen kuatnya dalam mendukung hilirisasi industri nasional. Melalui berbagai inisiatif strategis, Bank Mandiri berperan aktif dalam mendorong pertumbuhan sektor industri hilir dengan penyaluran kredit yang difokuskan pada sektor manufaktur. Corporate Secretary Bank Mandiri Teuku Ali Usman menilai, sektor hilirisasi atau pengolahan …

Bank Mandiri Dorong Hilirisasi Industri Lewat Kredit Manufaktur Read More »

Pemerintah dan Produsen Baja Dorong Penggunaan Baja Ber-SNI

Jakarta, Bisabasi.id – PT NS BlueScope Indonesia (BlueScope) mendukung pemerintah dalam mendorong penggunaan baja sesuai standar nasional Indonesia (SNI) untuk proyek konstruksi. Menurut Country President PT NS BlueScope Indonesia Lucky Lee, SNI adalah kunci untuk menjamin kualitas dan keamanan produk baja di Indonesia. Mewajibkan SNI akan meningkatkan daya saing industri baja dalam negeri, dan melindungi konsumen dari …

Pemerintah dan Produsen Baja Dorong Penggunaan Baja Ber-SNI Read More »

Semester I-2024, Laba Bersih INPP Naik 169 Persen

Jakarta, bisabasi.id – PT Indonesia Paradise Property Tbk (INPP) perusahaan yang bergerak di bidang komersial, perhotelan, dan penjualan properti melaporkan kinerja keuangan yang mengagumkan dalam laporan keuangan di Semester I-2024. Kinerja yang mengagumkan tersebut tercermin dari laba bersih yang mengalami peningkatan 169% jika dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu menjadi Rp 315 miliar. Pertumbuhan …

Semester I-2024, Laba Bersih INPP Naik 169 Persen Read More »

Akuisisi 15 Persen Saham, Bank Jatim Suntik Rp 100 Miliar

Jakarta, bisabasi.id – PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk (BJTM) melakukan penyertaan modal kepada PT Bank Pembangunan Daerah Nusa Tenggara Barat Syariah atau Bank NTB Syariah. Adapun, besarnya penyertaan modal yang diberikan oleh perseroan yakni sebesar Rp 100 miliar. Corporate Secretary PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk Wioga Adhiarma menjelaskan, penyertaan yang diberikan …

Akuisisi 15 Persen Saham, Bank Jatim Suntik Rp 100 Miliar Read More »

BEI Buka Gembok Saham ARGO, MSIN, NICK, dan JMAS

Jakarta, bisabasi.id – Bursa Efek Indonesia (BEI) akhirnya membuka kembali perdagangan saham PT Argo Pantes Tbk (ARGO), kemudian PT Asuransi Jiwa Syariah Jasa Mitra Abadi Tbk (JMAS), PT MNC Digital Entertainment Tbk (MSIN) dan PT Charnic Capital Tbk (NICK). Sebelumnya, keempat emiten tersebut disuspensi oleh BEI pada tanggal 20 Agustus 2024 dikarenakan terjadinya peningkatan harga …

BEI Buka Gembok Saham ARGO, MSIN, NICK, dan JMAS Read More »

Scroll to Top