Bisa Basi

November 28, 2024

Sinergi Multi Lestarindo (SMLE) Bidik Pendapatan Tumbuh 43 Persen Tahun Depan

Jakarta, Bisabasi.id-PT Sinergi Multi Lestarindo Tbk (SMLE) menargetkan pertumbuhan pendapatan hingga 43 persen di tahun 2025 mendatang. Adapun, laba bersih ditargetkan sebesar 4 persen dari total pendapatan perseroan. “Dengan jumlah formulasi dan prototype yang telah berhasil melalui berbagai rangkaian pengujian kualitas oleh calon pelanggan diharapkan dapat menjadi penjualan langsung pada tahun 2025,” kata Direktur Utama …

Sinergi Multi Lestarindo (SMLE) Bidik Pendapatan Tumbuh 43 Persen Tahun Depan Read More »

Perkuat Kemitraan dan HSSE, ELSA Gelar Vendor Day Meeting

Jakarta, bisabasi.id – Entitas anak usaha PT Elnusa Tbk (ELSA) yaitu PT Elnusa Trans Samudera telah menyelenggarakan dua agenda strategis yang menjadi bukti nyata komitmen perusahaan dalam membangun hubungan produktif dengan mitra kerja serta menerapkan standar keselamatan dan keberlanjutan. Melalui Vendor Day Meeting 2024 dan HSSE Engagement, perusahaan memperkuat sinergi kemitraan sekaligus menegaskan pentingnya tata …

Perkuat Kemitraan dan HSSE, ELSA Gelar Vendor Day Meeting Read More »

Adaro Andalan (AADI) Pasang Harga IPO Rp 5.550 per Saham

Jakarta, bisabasi.id – PT Adaro Andalan Indonesia Tbk (AADI) telah menetapkan harga penawaran umum perdana saham atau Initial Public Offering (IPO) sebesar Rp 5.550 per lembar sahamnya. Dengan begitu, perseroan diprediksi akan meraup dana segar sebesar Rp 4,31 triliun. Mengutip prospektus perseroan, manajemen Adaro Andalan Indonesia bakal menawarkan sebanyak – banyaknya 778,6 juta saham baru …

Adaro Andalan (AADI) Pasang Harga IPO Rp 5.550 per Saham Read More »

Perkuat Optimisme di Pasar Modal, BEI Gelar CEO Networking

Jakarta, bisabasi.id – Bursa Efek Indonesia (BEI) bersama PT Kliring Penjaminan Efek Indonesia (KPEI) dan PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) dengan dukungan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyelenggarakan CEO Networking 2024 dengan tema “Navigating Global Market Forces and Technology Innovation for Sustainable Business”. Ketua Dewan Komisioner OJK Mahendra Siregar menekankan pentingnya hilirisasi dan inovasi teknologi …

Perkuat Optimisme di Pasar Modal, BEI Gelar CEO Networking Read More »

3 Saham Ini Paling Banyak di Jual Asing (26/11)

Bisabasi.id – Jakarta. Pada penutupan perdagangan BEI Selasa, 26 November 2024, harga IHSG ditutup turun ke level 7245,88 (-0,93%). Total Volume Transaksi bursa mencapai 19,7 Miliar Saham dengan Nilai Transaksi sebesar Rp 11,5 Triliun serta terjadi Net Foreign Sell sebesar Rp 594,12 Miliar. Berikut Indeks – Indeks Sektoral yang mengalami pelemahan signifikan : Sektor Energi …

3 Saham Ini Paling Banyak di Jual Asing (26/11) Read More »

Scroll to Top