IHSG Terkoreksi Cukup Dalam ke Level 7563
IHSG pada perdagangan Rabu (02/10), kembali ditutup terkoreksi cukup dalam -1,03% ke level 7563.26 serta membentuk Lower Low di level 7501.46. Nilai perdagangan mencapai Rp 14,86 Triliun dengan transaksi Foreign Flow yang tercatat sekitar – 683.80 Miliar. IHSG selama sepekan terakhir tercatat mengalami penurunan -2,29% sedangkan secara YoY masih surplus +8,97%. Pada perdagangan Rabu (02/10) …